pemrograman

A collection of 49 posts

Cara Membuat Aplikasi Android Tanpa Bisa Coding

Sejak pertama kali diluncurkan pada Oktober 2008 lalu, smartphone berbasis Android telah mampu memikat para pengguna ponsel hingga sekarang. Sistem operasinya yang modern dan harganya yang terjangkau membuat smartphone Android dicintai berbagai kalangan di seluruh dunia. Berdasarkan data dari IDC.com, presentase pengguna Android di dunia pada tahun 2020 mencapai

Belajar Bahasa Pemrograman JavaScript Untuk Pemula

JavaScript merupakan bahasa pemrograman paling populer dalam dunia web development. Bahasa ini dikembangkan oleh Brendan Eich dari Netscape, perusahaan teknologi yang bermarkas di Amerika Serikat. Saat pertama kali diluncurkan bahasa ini dinamakan Mocha, lalu diganti menjadi LiveScript sebelum akhirnya menjadi JavaScript [https://hacktiv8.ghost.io/menjadi-full-stack-developer-dengan-ikut-program-bootcamp-hacktiv8/] . Jika kamu tertarik menjadi

Belajar Coding Dasar Untuk Menjadi Programmer

Coding menjadi skill dasar yang harus dimiliki untuk menjadi seorang programmer. Definisi coding adalah menerjemahkan ide yang kita miliki menjadi bahasa komputer atau sebuah kode untuk melakukan apa yang kita inginkan. Setiap kode tersebut akan membantu komputer bekerja sesuai perintah yang kamu berikan di komputer hingga menjadi kumpulan kode yang

Pengertian Server dan Fungsinya Dalam Komputer

Selama ini kita sudah terbiasa menggunakan perangkat keras (hardware) seperti komputer baik dalam aktivitas sehari-hari, sekolah maupun bekerja. Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin maju, komputer mengalami perubahan yang semakin signifikan baik dari segi fungsi hingga bentuknya. Kegunaan utama komputer salah satunya sebagai alat yang mempermudah kita untuk mengolah data

Cara Membuat Website Sederhana Menggunakan Express.js

Membuat website merupakan salah satu praktik yang paling efektif bagi kamu yang baru belajar pemrograman. Express.js adalah salah satu framework paling populer yang biasa digunakan para developer untuk membuat website. Dokumentasinya yang lengkap dan penggunaannya yang mudah, memungkinkan kamu mengembangkan berbagai produk seperti aplikasi web atau RESTful API. Selain

Cara Cepat Membuat Website Dengan Codeigniter

Di era digital saat ini pengembangan website sangat banyak diminati untuk segala aktivitas, baik di kalangan bisnis maupun pribadi. Bagi para web developer, pasti kamu sudah familiar membangun sebuah website menggunakan Framework. Dari sekian banyak framework php, salah satu framework yang cukup populer digunakan adalah Codeigniter. Codeigniter adalah sebuah web

Pengertian dan Fungsi Database dalam Pemrograman

Di era digital ini, teknologi sudah menjadi bagian kebutuhan di setiap aspek kehidupan manusia. Hampir setiap hari kita pasti menggunakan aplikasi online dan media sosial untuk mempermudah aktivitas kita. Dibalik itu semua, tahukah kamu bahwa ada suatu sistem besar database yang menyimpan semua data kita. Apa itu database? Bagi sebagian

Pengalaman Belajar Pemrograman di Bootcamp Hacktiv8 Saat Pandemi

Halo! Perkenalkan nama saya Bima Nathanael asal Tangerang Selatan. Saya adalah alumni Hacktiv8 [https://www.hacktiv8.com/] dari batch 44, Rapid Fox. Di sini, saya akan menceritakan pengalaman saya selama mengikuti pelatihan pemrograman di bootcamp Hacktiv8. Sebelumnya saya kuliah di salah satu universitas di bilangan Jakarta Selatan mengambil jurusan IT

Menjadi Full Stack Developer Dengan Belajar di Bootcamp Hacktiv8

Era digital telah menuntut bisnis dari segala sektor untuk melakukan transformasi digital. Untuk mewujudkannya tentu membutuhkan peran dari talenta digital seperti developer atau programmer. Namun, sayangnya pertumbuhan talenta-talenta digital di Indonesia tidak mengimbangi pertumbuhan teknologi yang sangat cepat sehingga terjadi kesenjangan antara talenta digital dan kebutuhan di industri saat ini.
You've successfully subscribed to HACKTIV8 Blog
Great! Next, complete checkout for full access to HACKTIV8 Blog
Welcome back! You've successfully signed in
Success! Your account is fully activated, you now have access to all content.
Success! Your biliing information has been updated.
You've canceled to update your billing information.