DevOps Engineer, Profesi Baru yang Menjanjikan

syllabus_3

Hacktiv People pasti pernah mendengar DevOps Engineer atau DevOps Specialist kan? Suatu profesi yang dapat dikatakan baru di dunia teknologi. Tahukah kamu kalau profesi DevOps ini adalah profesi yang cukup menjanjikan jika kamu bisa menguasai teknik-teknik dalam DevOps?

DevOps merupakan metode pengembangan aplikasi yang memadukan bagian pengembangan aplikasi (Development) dan bagian operasi aplikasi (Operations). DevOps bertujuan untuk membantu developer membangun aplikasi lebih cepat dengan tingkat kegagalan yang lebih rendah dibandingkan dengan metode tradisional.

Menurut data StackOverflow pada tahun 2017, DevOps Specialist menduduki peringkat pertama dalam rata-rata gaji, yaitu $60,215.

DevOps_Salary1

Dan tahukah kamu, kalau perusahaan besar di Indonesia juga mulai mengaplikasikan DevOps ini? Jadi akan banyak kesempatan terbuka jika kamu menguasai DevOps. Tertarik?

HACKTIV8 memiliki kelas Part Time Program DevOps yang bisa kamu ikuti. Di kelas ini kamu akan dibimbing oleh seorang DevOps specialist yang sudah berpengalaman. Materi yang diberikan juga mudah dipahami. Di kelas ini kamu akan mempelahari bagaimana menggunakan Docker dan berbagai layanan AWS.

Jangan ragu-ragu lagi, ayo gapai masa depanmu bersama HACKTIV8

Share this article: Link copied to clipboard!

You might also like...